Orang dalam

3458 Words

Aku melirik jam tangan yang melingkar manis di tangan kananku, saat ini pukul enam pagi dan aku merasa sangat senang karena Jeselyn akan membawaku ke perusahaan di mana aku sudah diterima sebelum kecelakaan. Sebenarnya aku tidak yakin juga posisi yang dulu untukku masih kosong karena sudah dua bulan berlalu rasanya tidak ada perusahaan yang akan membiarkan satu posisi kosong dalam jangka waktu yang lama. Namun, aku tetap berharap bahwa posisiku masih kosong agar aku dapat bekerja di perusahaan itu karena terbilang sulit mencari perusahaan yang menerima keadaan sepertiku. “Nduk, Jeselyn datang jam berapa?” tanya ibuku yang duduk di sampingku menemani aku sedari tadi sambil memberikanku sarapan agar aku tidak lapar di jalan. “Katanya jam tujuh, Bu, kayaknya aku terlalu cepat bersiap-siap,

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD