23. Tuduhan

1153 Words

“Jadi.... tetangga baru yang kami undang makan bersama itu kamu?” Ustad Zaki tertawa senang. “Setahuku, Nabila bilang ada teman kampusnya yang menjadi tetangga baru di sini. Dan dia meminta ijin pada kami untuk mengundang tetangga baru. Sebagai orang tua, kami pun menyetujui. Itu niat bagus untuk bersilaturahmi. Eeh… nggak taunya orang yang dimaksud itu kamu, Ayub. O ya, kenalkan, ini ibunya Nabila.” Ustad Zaki menunjuk istrinya yang langsung melontar senyum pada Ayub. “Masih muda gini udah punya anak gadis sebesar Nabila. Ha haa…” ia tertawa dan membuat Ayub ikut tertawa. “Tetangga adalah saudara yang paling dekat, ketika terjadi musibah dan butuh pertolongan, yang pertama menolong adalah orang yang paling dekat, yaitu tetangga. Itulah sebabnya menjalin silaturahmi pada tetan

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD