Bertemu Kembaran Elang

1726 Words

“Rumi.” “Iya, Bu San-San. Ada apa?” “Setelah makan siang nanti ikut Ibu ke panti asuhan.” “Acara apa, Bu? Bukannya kegiatan rutin bulanan sudah minggu kemarin?” “Ibu panti sedang sakit.” “Nenek Aisyah sakit apa?” “Belum jelas juga, Nak. Makanya Ibu mau memastikan sendiri.” Arumi melanjutkan pekerjaannya. Perasaannya cemas saat mendengar Ibu panti yang sangat baik hatinya sedang sakit. Usia Nenek Aisyah memang rawan sekali terkena penyakit di saat peralihan musim seperti ini. Selesai dengan pekerjaannya, Arumi pergi ke masjid kemudian makan siang dengan bekal yang dia bawa. Sambil menunggu Bu Sandra mengajaknya berangkat ke panti dia mengobrol bersama dengan sesama rekan juru masak di ruang istirahat. Selama perjalanan menuju ke panti asuhan Bu Sandra menjelaskan jika hari ini

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD