RINDU 8 - KELOMPOK

1092 Words

Kelas terasa sangat membosankan. Mungkin ini efek dari rasa kesalku terhadap cowok yang kini berada di samping kananku. Selama pelajaran berlangsung dia diam saja. Ntah fokus terhadap pelajaran atau fokus terhadap pikirannya sendiri aku tidak tau. Duh! Kenapa jadi mikirin dia?! "Ya. Hari ini tolong buat kelompok untuk presentasi. Kelompoknya bebas. Kelompok terdiri dari 5 orang. Nah, sekarang perwakilan kelompok harap maju!" seru Pak Simorangkir. "Za, gue kelompok lo ya." teriak Mira. "Gua juga." seru Vira. "Dan jangan lupain gue. Hehe" kata Lissa. "Eh Faiz kamu kelompok kita aja ya." seru Lissa lagi. "Ih, apaan si lo, nggak ada acara dia masuk ke kelompok kita!" seruku. Geram. Tiba-tiba segerombolan teman-temnanku yang perempuan langsung menyerbu Ical. Aku yang melihat kejadian ini

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD