Masalah Pradana

1548 Words

"Sebelumnya masuk ke pekerjaan yang akan aku tawarkan, aku ingin kamu tahu kehidupanku sekarang Liliana." Kembali, aku merasa sedikit ganjil dengan apa yang dikatakan oleh Pradana, tapi menyela aku rasa bukan hal yang tepat, itu sebabnya aku memilih untuk mengangguk, mempersilahkannya untuk terus berbicara agar semuanya cepat selesai. "Dua tahun setelah aku selesai pendidikan, orangtuaku memintaku untuk menikahi salah satu anak dari partner bisnisnya. Aku yakin kamu paham dengan maksudku, perjodohan, pernikahan bisnis demi keuntungan......" ada jeda yang diambil oleh Pradana, dia menatapku seolah dia menungguku untuk mencibir apa yang dilakukan oleh keluarganya, namun aku tidak melakukan hal itu, perjodohan mungkin hal yang menyebalkan dan kuno untuk sebagian orang namun di lingkungan

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD