Obsesi

1012 Kata

Langkah pertama sudah John lalui dengan baik hari ini. Dia tidak akan terlalu menunjukkan jika ingin dekat dengan gadis itu. Sebab John yakin, jika Laura tipekal wanita yang tidak suka diganggu. Selama di perjalanan, John benar-benar tidak bisa berhenti tersenyum. Baginya, Laura benar-benar wujud nyata Sofia yang seolah kembali hidup. Meskipun dari segi sikap dan tingkahnya yang berbeda, tapi dari tatapannya saja, John bisa merasakan jika itu seperti tatapan mata dari Sofia. Membayangkan Laura adalah wujud nyata Sofia yang kembali hidup, membuat John merindukan wanita itu. Sofia adalah wanita yang berhasil merebut hatinya dengan kelembutan dan sopan santun dari perkataannya. Memang aneh, seorang pria kejam dan penuh dosa sepertinya justru mendapatkan cinta dari seorang wanita yang bisa

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN