Dua puluh satu

1122 Kata

Hari ini Klarisa memenuhi janjinya kepada Queen untuk mengajarinya gadis itu bermain piano. Kali ini ia hanya memakai pakaian sepenglihatan dirinya di lemari baju karena tidak ingin berlama-lama berkutat dengan 'baju apa yang harus di pakai hari ini' ia bukan gadis yang seperti itu. Apa pun pakaiannya, asalkan sopan dan beretika, itu lebih baik.  Klarisa sudah menjadi pendamping piano bagi Queen saat ini. Sedangkan Damian sudah sibuk membaca pesan masuk dan email penting dari Derril. Masih saja gila kerja, dasar orang tua! Emelly menatap Klarisa yang sangat antusias mengajari Queen yang memang sudah sejak dulu merengek untuk les piano, katanya sih ia terinspirasi dari Klarisa yang bahkan dulu belum kenal dengan gadis yang di sebut Queen. Sekarang Emelly paham kenapa gadis kecilnya sang

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN