BOS TAMPAN YANG SETIA

1041 Words

Sepanjang hari itu Nisa dan Kinan menyelesaikan pekerjaan mereka. Hasil desain Kinan harus siang ini juga diperlihatkan kepada bos mereka karena besok mereka akan meeting dengan klien terbesar mereka. Bayu- Bos Kinan sangat menyukai pekerjaan Kinan. Oleh sebab itu ketika Kinan menyatakan diri untuk bergabung kembali ia langsung bersemangat. Jujur saja ia kehilangan arsiteknya yang paling berbakat. Selain pintar Kinan juga memiliki ide-ide yang cemerlang sehingga Bayu merasa jika ada Kinan di perusahaannya semuanya akan kembali meningkat seperti dulu. Sebenarnya Bayu waktu itu tidak mau jika Kinan resign. Tetapi karena Kinan sendiri yang ngotot dia pun tidak bisa berbuat apa-apa. "Kalian nggak makan siang pekerjaan kalian udah selesai kan?" Tanya Bayu saat melewati ruangan Kinan dan Nisa

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD