Keesokan harinya. Matahari pagi bersinar sangat terang dan cahayanya pun masuk ke dalam celah-celah sebuah kamar yang di dalamnya, ada sepasang pria dan wanita sedang berbaring di bawah selimut berwarna putih dalam keadaan kedua mata mereka terpejam dan dinginnya udara pagi, telah membuat keduanya saling berpelukan satu sama lainnya. Hingga. Saat Almira merasakan ada napas hangat berhembus di depan wajahnya. Dia pun perlahan membuka matanya saat itu juga. "Hoammm … Apa ini? Kenapa terasa hangat sekali?" Ucapnya dengan suara serak ciri khas orang bangun tidur. Hingga, saat Almira meraba ada sebuah benda keras dan bergerak seiring dengan udara hangat yang terus berhembus ke wajahnya. Membuat Almira semakin aneh dan secepatnya, dia langsung membuka matanya. "Ini! Ini apa? Ke