14 : He Made It Clear

4635 Words

Hari-hari Rena belakangan ini tidak jauh dari kata buruk dan hambar. Ia jadi lebih emosional, mudah tersinggung, dan merasa terganggu hanya karena hal-hal sepele. Seperti marah dengan asisten rumah tangganya yang memasakkan telur terlalu matang padahal Rena meminta setengah matang, mengomeli supirnya yang terlambat sepuluh menit menjemputnya di kampus, sampai terlibat sedikit cek-cok dengan teman sekelasnya hanya karena masalah tempat duduk. Lalu, setelah semua itu berlalu di saat matahari masih menampakkan sinarnya, pada malam hari Rena berubah menjadi sangat melankolis. Ia menghabiskan waktunya di dalam kamar, mendengarkan lagu-lagu cinta menyedihkan, merenungi apa yang telah diperbuatnya hari itu, dan menyesali semua sikap buruk yang dilakukannya terhadap orang lain. Lalu, keesokan h

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD