Bab 31. Nasihat Gideon

1005 Words

Melihat Gideon memegang dadanya sontak saja membuat Winston dan kedua anaknya panik. Namun, tiba-tiba terdengar tawa terbahak-bahak dari mulut Gideon membuat ketiga orang itu tercengang. "Hahahah ...." "Ayah ...." "Winston ...." Tiba-tiba saja Gideon menggeram dan mendekatkan wajahnya ke layar. "Menyingkir dulu yang jauh dari anak-anak!" titahnya. Jelas saja, Winston terkejut. Ia pikir apakah ayahnya menolak anak-anaknya? Wajah Zoya dan Zavier sontak muram. Ternyata Mereka pun berpikiran hal yang sama. "Tunggu sebentar, ya! Papi bicara sama kakek dulu," ujar Winston sambil mengusap kepala keduanya bergantian. Zoya dan Zavier mengangguk dengan wajah cemberut. Winston hanya bisa menghela nafas melihatnya. "Bagaimana ini, Viel, sepeltinya kakek tidak suka kita?" ucap Zoya. "Janga

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD