Bab 28: Kerikil 

2068 Words

Kepulan asap hijau itu bergerak cepat seperti air laut yang pasang. Dalam sekejap, asap itu menyapu kawah, hingga kemudian menyebar dan menyelimuti seluruh permukaan kawah. Para ksatria yang ada di situ tetap tegak berdiri, mereka tidak terpengaruh oleh asap hijau yang bergerak ke arah mereka. Sepertinya, ramuan yang sebelumnya telah disemprotkan ke tubuh para ksatria itu bekerja dengan efektif dan membuat para ksatria tetap merasa nyaman di tengah kepulan asap hijau itu. Dengan penuh semangat, Hurd menarik pedangnya yang panjang, dan berseru, “Ayo semuanya, kita serang bersama!” Meskipun telah melakukan persiapan yang cukup, Hurd tidak berani menganggap enteng misi mereka dalam menghadapi monster yang belum pernah mereka temui ini. Ia melompat ke tepi kawah terlebih dahulu, lalu berjal

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD