Bab 46. Puncak Acara

1149 Words

Akhirnya tibalah waktunya Fara tampil. Dia sudah disulap menjadi sangat cantik oleh perias bak putri dalam negeri dongeng. Bahkan Viola sendiri sangat terkejut melihat perubahan wajah Fara. "Kamu cantik sekali," puji Viola tulus. "Kak Vio, jangan bikin aku malu," balas Fara. "Enggak, beneran kok kamu cantik banget, ini belum kalau pakai busana," balas Viola antusias. Dia sering mendampingi Felix kemanapun ada fashion show, tetapi kali ini dengan orang yang berbeda. Fara begitu ramah dan rendah hati, sangat jauh dengan Aluna yang terkesan sombong dan sangat cuek. Mungkin hal inilah yang jadi pertimbangan Felix mengganti posisi mereka. Setelah selesai di make over, Fara berganti busana peraga. Di luar dugaan, busana yang dia kenakan sangat menyatu dengan pribadinya. Lagi-lagi Viola

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD