Chapter 34 – New Life

2457 Words

Kirana memasukkan semua barang-barangnya ke dalam kardus, buku-buku sekolahnya ke dalam tas ransel dan semua pakaiannya ke dalam koper. Sepulang sekolah tadi, ibu Endang memberikan penawaran yang sangat tidak mungkin ditolaknya. Ibu Endang meminta Kirana untuk menjadi karyawan di warung makan Sunda miliknya. Ya, mulai hari itu Kirana akan tinggal di rumah makan sederhana itu. Ia tidak perlu membayar uang sewa kamar. Ia hanya perlu bekerja di warung makan itu setelah pulang sekolah dan di hari libur. Sudah pasti ia akan lelah harus tetap bersekolah sambil bekerja di warung makan yang selalu ramai pelanggan. Namun, ia tidak punya pilihan lain. Ibunya tidak dapat dihubungi. Eyang dan ayahnya yang selalu melindunginya kini sudah tiada. Pamannya pun sedang dalam kondisi sakit parah dan dalam ke

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD