Sang Nona

1273 Words

Andre sengaja membawa tiga mobil sekaligus, berpikir bahwa tunangan bosnya akan membawa banyak perlengkapan. Tapi ternyata, gadis itu hanya membawa sedikit perlengkapannya. Begitu pun juga adiknya, yang bawaannya lebih didominasi dengan buku-buku pelajaran. Sehingga semua barang-barang itu cukup dengan satu mobil saja. Saat Ran keluar dari rumah, beberapa pasang mata penuh penasaran milik para tetangga tertuju ke arahnya. Melihat dari respon tenang Ran, Andre pun menyadari bahwa perkataan tuannya memang benar, bahwa gadis ini memiliki tempramen yang sangat dingin. Andre adalah salah satu dari sedikitnya orang yang tahu mengenai alasan sebenarnya pernikahan itu. Jadi dia sempat bertanya pada Theo, mengenai perasaan calon istrinya ini, Andre tidak ingin tuannya yang juga merupakan sahabatn

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD