Kok deg deg'an, ya?

1115 Words

Tuhan itu maha baik. Menjadikan kita lebih baik dari segi apapun, biarpun terlihat buruk di mata orang lain. Keysha selalu menanamkan nilai-nilai itu dalam hidupnya. Sekalipun sakit di ejek batal nikah, gadis pembawa sial, gadis bodoh, gadis malang, gadis modal cantik doang mau-maunya dibodohi laki-laki, it's fine. But, selama bukan orang tuanya yang sakit karena hinaan, dia benar-benar baik-baik saja. Sayangnya, kesalahan Galen tidak akan pernah ia maafkan. Mau Galen sujud mencium kakinya, Keysha bersumpah tidak akan pernah membiarkan dirinya kembali di bodohi. "Hei," Keysha terkesiap tepukan di lengannya membuatnya menoleh ke samping. "Ada apa?" "Mau makan, kamu bangun gih." Nadine kembali ke tempatnya, tak lama pramugari datang membawa makan malam mereka. Sepertinya dia hanya m

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD