TJG - 19

1035 Kata

Hal yang paling Kaila benci dari tugas kuliah adalah saat dirinya ditugaskan membuat mind mapping. Itu melelahkan. Ia saja tidak mengerti cara untuk memetakan pikiran dan masalah hidupnya sendiri saat ini. Mengapa pula ia harus membuat pemetaan pikiran untuk masalah yang bahkan hanya karangan dosennya? Dosennya itu mengarang beberapa masalah, lalu para mahasiswa diberi tugas untuk membuat pemetaan pikiran itu atau yang biasa disebut mind mapping. Stabillo beraneka warna berjejer di atas meja, ia duduk di lantai ruang tamu sambil mencoret – coret sebuah kertas HVS kosong sebelum memindahkan gambar itu ke dalam karton yang lebih besar. Sambil menggambarkan peta – peta itu, ia kembali pada kejadian siang tadi dimana kakak Jo datang dan menegurnya. Ia berhasil mengalihkan perhatian Raisa set

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN