BAB 47

1939 Kata

“Tempat ini terlihat begitu mengerikan, apa benar dia bersembunyi disini?” Kimberly dan Jayden sudah sampai di tempat yang ditunjukkan oleh Cladius saat dia tidak sadar. Ini bukan pemukiman yang mewah atau cukup ramai dengan orang-orang yang tinggal disini, tapi ini seperti pemukiman yang sudah ditinggalkan selama bertahun-tahun. Rumah-rumah yang sudah rusak dan bobrok, ilalang yang tumbuh dengan liar di sekitar rumah itu sehingga tampak menyeramkan. Tidak mungkin seorang vampire seperti Cladius mau bersembunyi dan tinggal di tempat ini dalam waktu yang cukup lama. “Rocka Nikolal sudah ditinggalkan penduduknya dua puluh lima tahun yang lalu, karena suatu hal yang tidak diketahui. Setelah tempat ini kosong, tidak ada satupun orang yang berani menginjakan kaki di tempat ini.” Jayden menje

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN