Bab 14. Bertemu Mama

1088 Kata

"Maaf soal ke dokter, sepertinya besok saja. Mama ngajak kita makan siang di rumah," ungkap Regan membuat Mita lega. "Kamu nggak masalahkan, atau kita ke dokter saja. Makan siangnya kapan-kapan saja. Mama pasti mengerti apalagi demi calon cucunya," lanjut Regan. Membuat Mita langsung menggelengkan kepalanya. "Jangan begitu, mama udah mengundang kita dan artinya kita harus datang. Tidak baik menolak orang tua." Regan yang merasa jawaban Mita terlalu baik, menjadi heran heran. Dia tak percaya Mita sepengertian itu tanpa alasan apalagi Mita tidak dekat dengan ibunya. "Sejak kapan kamu bisa bicara begitu?" Mita langsung mengerutkan bibirnya. "Apaan sih, Mas. Aku lagi serius loh! Seseorang yang ngajak makan di rumah bisa saja udah mempersiapkannya sejak pagi, udah masak, dan lain-lain.

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN