Menyusun Rencana

1501 Kata

Ketika masih bisa menegakkan punggung, jangan pernah gantungkan harapan pada orang lain. Satu quotes yang menjadi motivasi Naomi untuk tetap bertahan dalam penderitaan yang mengakibatkan dia hampir tumbang. Sudah cukup air mata yang dia keluarkan untuk menangisi keadaan karena tidak ada satupun yang menolong. Naomi mencoba untuk bangkit, menyeka wajahnya, kemudian menarik napas dalam dan mengeluarkan perlahan-lahan seraya berkata pada diri sendiri, Aku kuat. Akan kuselesaikan semua ini dengan caraku sendiri. Naomi berjalan menuju lemari pakaiannya, masih terlihat seperti semula. Tidak ada yang diobrak-abrik, selain perhiasan yang hilang. Terserah, dia pun enggan peduli dengan benda berkilau yang memiliki harga jual tinggi itu. Dia mengambil satu set pakaian syar’i kemudian dia mengenakan

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN