BAB 57 - Masih Menunggu

2009 Kata

“Mas Dion itu di mana sih, sebenarnya?” tanya Nina pada Rendra setelah mereka selesai mengevaluasi semua kegiatan dari job yang masuk dan menyusun rencana hari berikut.    “Aku juga nggak tahu, Nin. Emang kenapa?"    “Ini, tesis harus dilengkapi data dan tandatangan dari mentor yang membimbingku langsung."    “Hmm ... nggak bisa diwakilkan? Misal, diberi legalisasi stempel perusahaan dan tanda tangan aku saja."   “Nggak bisa, Mas. Dalam menyusun itu aku harus mendapat bimbingan mentoring dari orang yang memiliki sertifikasi serta ijazah dalam bidang fotografi. Nah, sekarang aku butuh copy sertifikasi dari Mas Dion, terpenting malah tanda tangan dia."    “Kalau sertifikasi dan ijazah, kayaknya ada copy-nya di file kantor ini. Coba nanti aku cari. Tapi masalah tandatangan, itu aku nggak

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN