60 tahun berlalu… Sebuah galeri terlihat ramai di kunjungi oleh berbagai jenis manusia yang sangat menyukai lukisan. Di sana terpajang sebuah lukisan indah yang sangat penuh dengan makna. Membuat siapa saja yang memperhatikan makna dari lukisan tersebut merasakan rasa cinta sejati yang sangat tragis, kesedihan dan pilu yang sedang di rasakan oleh sang pelukis seolah-olah dapat di rasakan oleh siapapun. Semua yang di sampaikan oleh sang pelukis tersebut benar-benar dapat di sampaikan dengan sangat baik kepada siapa saja yang melihatnya. Selebih lagi di sisi lukisan tersebut di letakan dua buah surat yang terlihat kusam namun tetap terjaga dan dua kalung berliontin matahari, yang seolah-olah menambah kesan keromantisan dalam lukisan tersebut. Mengingat begitu tragisnya cerita cinta yang di