62. Bukti Foto

1442 Kata

Pertemuan dengan Lios membuat Bulan penuh kebahagiaan. Sepanjang hari kerjanya bernyanyi-nyanyi kecil. Dia melihat meja Yunita kosong, tapi tidak terlalu memikirkannya. Mungkin temannya itu hanya butuh istirahat. Kemudian Johan harus muncul untuk merusak suasana hatinya... "Hei, Cantik," sapa Johan dengan senyum sinis tersungging di wajah. "Sore kita pulang bareng ya." Bulan melengos, "Gue mau pulang sendiri." "Yakin?" "Yakin lah! Masa gue bohongin diri sendiri?" "Gue tahu kemarin lo dijemput pacar. Kesempatan banget ya, begitu gue lembur langsung kabur." "Masalah buat lo? Lios itu pacar gue," sergah Bulan. Dia malas meladeni omongan Johan. "Apa pendapat lo nggak bakal berubah setelah lihat ini?" Johan melempar sebuah amplop coklat ke meja Bulan. "Apaan nih?" Bulan mengernyit. "L

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN