09

1068 Kata

Saskia menatap heran seseorang yang berdiri dihadapannya. Jantungnya berdegup kencang saat melihat beberapa polisi yang berdiri di belakang pria bersetelan jas di hadapannya. "Ada apa ya, Pak?" tanyanya hati-hati. Pria dihadapannya mengeluarkan kartu namanya, dan Saskia tidak ada waktu untuk membaca kartu nama pria ini agar mengetahui siapa sebenarnya pria ini. Pikiran Saskia hanya satu, segera masuk ke dalam kontrakan kecil miliknya lalu berkata, anda salah alamat, dan menutup keras pintu kontrakan kecilnya. Oh, jangan terlalu keras karena engselnya bisa lepas. "Mbak Saskia Wardana, anda kami tangkap atas kasus penculikan." Mata Saskia langsung membesar. "Penculikan!?" katanya dengan nada tinggi. Dalam hidupnya Saskia belum pernah mencuri apapun, meskipun selama ini ia hidup sederhan

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN