apakah aku bisa bahagia sedikit saja?Updated at Aug 21, 2021, 13:49
Gadis yang bernama Manda yang selalu mendapat kesiksaan, dan dia ingin sekali mendapatkan kebahagiaan, apakah manda bisa mendapatkan kebahagiaan selama hidupnya?
Yuk yang mau tau kelanjutan perjalanan Manda bisa disini, selamat membaca