TKOW 31

1882 Words

Jasmine mengedarkan pandangannya, acara pesta itu sangat meriah. Semua teman wanitanya, memakai gaun yang bagus dan elegan dengan riasan mahal di wajah mereka. sedangkan dirinya? Jasmine menatap dirinya sendiri dari ujung kaki, dengan dress putih sederhana, heels transparan yang dia punya satu-satunya, rambut yang tergerai asal dan wajah dengan polesan make’up yang natural. Jasmine merasa malu untuk masuk ke sana. Bahkan dia merasa sangat tidak pantas. "Hey Snow white!" panggilan pria di belakangnya membuat Jasmine menoleh dan tersenyum cantik. "Hai, Chriss. Kau di sini?" tanya Jasmine dengan wajah yang dia usahakan terlihat berbinar senang. Chriss mengangguk pelan. "Ya, Jasmine. aku mendapat undangan. Emm ... by the way, kenapa kau hanya diam di sini? Acaranya sebentar lagi akan dimul

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD