bc

Medan Tempest

book_age12+
350
FOLLOW
1.5K
READ
dark
student
royalty/noble
drama
tragedy
comedy
humorous
serious
mystery
male lead
realistic earth
like
intro-logo
Blurb

(+21!!! JANGAN LUPA TAP LOVE DAN FOLLOW SEBELUM MEMBACA)

Ini tidak akan jadi kisah fantasi yang memiliki latar di dunia berbeda. Di dunia kita saja. Karena nyatanya ada banyak hal tak terduga yang bisa menimpa manusia dalam kehidupannya. Di dunia nyata.

Kisah akan diawali dengan drama pelik badai yang menimpa keluarga konglomerat Senna. Soal, mengapa anak sebodoh dia bisa terlahir di keluarga kita?

Setelah itu kita akan melihat kelimbungan perasaan seorang anak remaja bernama Nala yang sebenarnya terlahir dari keluarga kaya, tapi ia sangat menderita dan ingin mengakhiri hidupnya. Namun, takdir masih baik karena ia dipertemukan dengan seorang sahabat yang memberi kehidupannya warna.

Masalahnya hanya... sahabat Nala bukanlah anak remaja biasa. Ia merupakan seorang remaja blasteran yang berasal dari suatu kerajaan kecil di ujung Eropa. Tinggal di Indonesia dengan membawa beban "kutukan sang badai" di pundaknya. Membuat bencana alam serta kemalangan akan menimpa dunia tempat ia berpijak ketika sedang merasakan kesedihan.

Anak remaja bernama Elan itu dihadapkan pada pilihan sulit. Ia hanya ingin bersahabat dengan Nala dan jatuh cinta pada guru fisikanya. Seperti anak remaja biasa. Tapi, Sang Badai tak membiarkannya.

Di satu sisi Elan harus merasa bahagia. Namun, di sisi lain juga ia tak diperkenankan untuk merasakan kebahagiaan.

Badai yang tak bisa dibayangkan pun menimpa hidupnya dan orang-orang di sekitarnya. Apakah yang akan Elan putuskan untuk mengakhiri badai yang menerjang dunia gara-gara kutukannya? Dan lagi... apa pula penyebab dari kutukan itu?

Genre: fantasi, thriller, urban, romance, friendship, misteri

Cover: Freepict

chap-preview
Free preview
Prolog Sang Badai
"Hallo, namaku The Tempest. Kau bisa memanggilku Sang Badai. Atau apa saja yang nyaman untuk kau ucapkan. Aku tidak akan mempermasalahkan hal itu. Karena aku sangat tau bahwa... sejatinya kalian semua pasti sudah mengenal diriku. Bahkan bisa jadi selalu menyebut 'namaku'. Menangis karena 'aku'. Atau tertawa juga karena 'aku'. Sesuatu yang mungkin tidak pernah kalian inginkan. Tapi, selalu kalian dapatkan, bukan? Sesuatu yang memiliki nama... masalah. Aku tak hanya datang saat hari kehilangan seluruh cahayanya. Ketika sang malam tiba. Saat di mana orang-orang sedang tenggelam kesusahan dan juga rasa sakit yang tak berkesudahan. Aku dipanggil Sang Badai justru karena aku hadir saat orang-orang bahagia. Karena kehadiranku tak diinginkan. Siapakah aku? Aku tak memiliki wujud yang pasti, tapi selalu bisa dirasakan oleh hati. Badai adalah badai yang penuh dengan kekecewaan serta isak tangis. Andai aku lebih paham soal ini... sebelum memutuskan berhembus ke dunia. Aku, sungguh, akan sangat bahagia. Andai badai itu tak pernah ada. Inikah yang kau harapkan? Sekarang aku ingin menceritakan suatu kisah padamu. Bukan kisah klasik. Bukan juga kisah yang biasa. Tentang badai yang berhembus di dunia ini. Badai kecil yang merusak kehidupan mereka yang selalu hidup di bawah pelangi. Badai yang merusak hidup mereka datang dari langit yang cerah. Langit yang biru dan indah." Salam, The Tempest.

editor-pick
Dreame-Editor's pick

bc

Kembalinya Sang Legenda

read
22.3K
bc

The Legend Of The Wolf Alliance

read
58.5K
bc

Wolf Alliance Series : The Gate of Sin

read
41.1K
bc

Wolf Alliance Series : The Path of Conquest

read
41.5K
bc

Legenda Kaisar Naga

read
91.7K
bc

The King's Slave (Indonesia)

read
190.1K
bc

Delivery Love (Indonesia)

read
951.0K

Scan code to download app

download_iosApp Store
google icon
Google Play
Facebook