33. Keheranan Dokter Agung

1359 Words

Setelah memasak nasi goreng, dan menyiapkan sarapan di meja makan. Dokter Agung mulai mencari putranya, untuk mengajak sarapan. Sesaat ia akan menaiki tangga, Dokter Agung mendengar suara mobil yang tengah dipanasi. Ia tahu suara mobil itu bukanlah miliknya, melainkan suara mobil Arga jarang putranya gunakan jika tidak ada hal penting. Mengingat Arga lebih senang menggunakan motor sport-nya, bila kemana-mana. Dokter Agung pun merasa heran, dan tidak biasanya jika Arga pergi ke sekolah menggunakan mobil. Apalagi dengan tampilan Arga yang berbeda dari biasa, dia terlihat rapi dan wangi. Membuat Dokter Agung bertanya-tanya. 'Tumben sekali Arga sekolah menggunakan mobil, apa ada hal penting di sekolah. Tampilannya juga berbeda, dia terlihat rapi,' batin Dokter Agung seraya menghampiri putra

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD