Bab 17. Malu sendiri.

1102 Words

"Mih, aku pamit, ya? Mami baik-baik di rumah, oke?" pesan Emily setelah berpamitan pada Clara yang ada di ambang pintu keluar. Mereka berpelukan sejenak dan saling mencium pipi. “Kamu juga hati-hati, ya? Mami selalu mendoakan keselamatan bagi kamu dan papimu,” ucap Clara yang melepaskan pelukannya pada anak semata wayangnya. Gadis cantik yang lengkap dengan seragam merah sambil menyeret koper kecil itu melangkah dengan langkah lebar menuju mobil yang sudah terparkir. Terlihat Justine sudah bersandar pada sisi mobil sambil bersedekap sedang menunggunya. Pria itu melemparkan senyuman hangat saat tatapan mereka bertemu pandang. "Maaf ya, aku pamit dulu sama Mami," ucap Emily setelah berdiri tepat di depan Justine. Ia berusaha menyembunyikan wajahnya yang memerah melihat perlakuan Justine

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD