part 26-rasa berbeda

1410 Words

Tepat jam Sembilan malam Aya tanpa sadar memejamkan matanya, sebenarnya dia tidak ingin tertidur dikamarnya dan juga Angga, Aya lebih nyaman tidur dikamar pembantu yang dulu sering dia tempati bersama ibunya, kamar yang terletak didekat dapur, memiliki ruangan yang tidak terlalu besar. Kamar yang hanya berisi spon Kasur yang berukuran tebal lima puluh centi dengan lebar Sembilan puluh dan panjang dua ratus centi meter, tanpa memiliki ranjang dan hanya tergeletak dilantai namun terasa nyaman bagi Aya. Sering kali dia tengah malam berpindah kekamar itu untuk melanjutkan tidrunya, mungkin karena dia tidak terbiasa tidur dengan orang lain. Aya memang memiliki sifat ceria bagi orang lain yang melihat namun sebenarnya dia cenderung pribadi yang introvert, cenderung menarik diri, pendiam, tenan

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD