19. Pagi yang Buruk

1492 Words

Tiga hari sudah berlalu sejak Wira marah besar dengan Hara. Dan selama tiga hari ini, mereka sama sekali tidak bicara satu sama lain. Wira bahkan cenderung menghindari Hara. Selama tiga hari berturut-turut ia lebih memilih mengurung diri di ruang kerjanya sebelum Hara keluar dari kamar, dan baru masuk lagi ke kamar jika Hara sudah masuk ke dalam kamarnya. Mereka hanya bertemu saat sarapan dan juga makan malam, itu pun keduanya sama-sama makan dalam diam tanpa mengucap sepatah kata pun, termasuk bertegur sapa. Tidak hanya itu, Wira juga jadi lebih sering menghabiskan waktu di luar, namun ia tidak lagi mengantar dan menjemput Hara ke kantor. Sebagai gantinya, Hara pulang dan pergi bersama Pak Pandu. Mendapati Wira menarik diri darinya membuat Hara merasa bersalah. Hara tahu, wajar jika

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD