14 : Nostalgia

859 Words

"Harusnya ada Mas Darsa di sini." Charles, lelaki berusia 26 tahun itu menatap hasil jepretannya. "Kita kekurangan personil." "Mas Darsa udah sibuk banget. Maklum, bapak-bapak tiga anak. Kalau nggak kerja, kelar hidupnya." Divya tersenyum mengingat kakaknya itu yang sudah dua bulan belum ia jumpai. "Emangnya Mas Darsa kerja apa?" tanya Permana. "Kerja di perusahaan swasta." Divya mengaduk minumannya. Mata menilik ke arah Charles, adik semata wayang Permana yang kini berubah menjadi pria dewasa. Dibandingkan Permana yang terlihat lebih ke visual luar negeri, Charles malah lebih mirip orang Indonesia. Kecuali rambut cokelatnya yang alami tanpa diwarnai. "Selama ini Mbak Div di Jakarta?" Charles sedari tadi menanyakan hal itu. "Iya." Dan Divya tidak bosan untuk menjawab. "Iiissh ... k

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD