Bab 16 - Robert Dan Lily

1764 Words

Queen sudah sampai di restoran. Bahkan, dia sudah merapikan pesanan yang harus segera dia antarkan ke dalam sebuah mobil yang memang di khususkan paman Joe untuk mengantarkan makanan delivery. “Apa semuanya sudah siap, Queen?” tanya teman pelayannya yang sekaligus menjadi sopir. Teman kerjanya yang berjenis kelamin pria itu bernama Bram. Seorang pria pekerja keras, yang sudah memiliki istri dan seorang anak. Bahkan, dia sering berkunjung ke keluarga Bram dan bermain bersama anak gadisnya. “Sebentar lagi, Bram. Hanya tinggal kotak berisi kue saja yang harus aku ambil!” teriak Queen yang sudah memasuki restoran. Bram tersenyum tipis. Wanita pekerja keras bernama Queen itu sangat baik padanya juga keluarganya. Selama ini, Queen sudah seperti malaikat penolong yang diberikan Tuhan padany

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD