BAB 72

1848 Kata

Aku tidak pernah merasa sesenang ini ketika bertarung melawan orang lain, apalagi ketika kondisi tubuhku sedang sangat baik seperti ini. Pertarungan sebelumnya melawan Noa, aku terluka parah tapi bukan karena gadis itu, melain senjata The Hunters yang ditembakkan padaku ketika aku sedang mengamuk saat itu. Aku harus meminum banyak darah untuk memulihkan lukaku dalam beberapa hari. Sakitnya memang masih terasa, tapi itu tidak menggangguku sama sekali, tidak seperti sebelumnya, sebelah tubuh bagian atasku seperti orang lumpuh. “Apa kau seorang monster? Sejak kapan kau jadi sekuat ini Kim? Aku benar-benar melewatkan sesuatu yang sangat penting ketika tidak bersama dengan kalian,” Damien dan Kael tampak terpesona melihatku mengalahkan dua chimera yang bertubuh kecil. Tapi ini bukan murni kare

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN