Pergi

1364 Kata

Suasana menjadi hening. Juragan Jamil tersenyum tipis, dengan cepat dia bisa menyimpulkan kalau Anindira istri dari pria yang dicintai putrinya sudah menyerah dan merelakan dirinya berbagi suami atau malah pergi sekalipun. "Istrimu sudah setuju. Kapan kita mulai merencanakan pernikahan Arga dan Armala." Suara Juragan Jamil berubah jumawa. "Maaf Kang, meski Anin setuju tapi tetap pernikahan Arga dan Armala harus mendapat persetujuan dariku." Bapak angkat bicara. Dia melihat Anindira yang menyerah dan lemah adalah sebagai bentuk bakti dan keikhlasan hati untuk membahagiakan Arga yang dirasanya tak bisa diberikan oleh dirinya. Sebagai pria yang sudah kenyang makan asam garam, Setiaji Suseno faham betul kalau rumah tangga Arga tidak baik-baik saja selama ini. Tapi itu bukan berarti membi

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN