PART 27 | Alvan Menyadari

1020 Kata

*** Alvan berniat pagi ini dia hanya akan menghabiskan waktu kesehariannya di rumah saja. Atau mungkin ketika nanti sore menjelang, ia berniat mengajak Diandra berkunjung ke rumah orang tua wanita itu. Sudah berubah kah dia? Sampai-sampai mau berbaik hati mengajak sang istri berkunjung ke rumah mertuanya? Jawabannya tentu saja tidak. Itu hanyalah bentuk untuk menyakinkan mereka jika dia dan sang istri baik-baik saja. Apalagi saat ini Davien mulai terang-terangan menunjukan kecurigaannya membuat Alvan sepertinya harus ekstra waspada. Namun sayangnya, niatnya malah berakhir seperti ini, ia kembali bertengkar dengan Diandra, mereka kembali saling meneriaki bahkan lagi-lagi Diandra melakukan kekerasan fisik padanya. Namun, Alvan tidak peduli dengan itu semua, ia hanya kesal karena ternyata

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN