65. Ayam Jago

2140 Kata

Alvin dan yang lain tampak sibuk di pos kesehatan. Pagi itu langit mendung dan hal itu membuat khawatir Novan. Ia tidak suka hujan di desa bahureksa karena jalanan akan terlihat becek dan basah. Lagipula selama tinggal di desa, mereka jarang menggunakan mobil karena keterbatasan tersedianya bahan bakar di desa ini. Pasokannya hanya datang setiap seminggu sekali. “Haisshh ... mau hujan lagi,” gerutu Novan yang sementara menulis resep obat untuk seorang pasien yang tengah menunggu. Pasiennya itu kena diare akibat selalu makan pake tangan tapi lupa cuci tangan. Alvin menoleh sekilas ke arah Novan lalu melanjutkan pekerjaannya yang saat ini tengah memeriksa ibu hamil yang tengah hamil dua bulan. “Karena usia kandungan Ibu masih sangat muda, Ibu jangan banyak kerja berat. Boleh kerja asal yan

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN