Cosplay Club Tour Bengkulu

1557 Kata

Beberapa hari berlalu sejak Ayuna mencurahkan isi hatinya pada Tiara, sepupunya.  Tama, Ayuna dan seluruh anggota klub cosplay mendapatkan undangan dari komunitas  cosplay daerah Bengkulu atau biasa di kenal dengan sebutan Bumi Raflesia,  konon katanya, di kota Bengkulu, pertama kali bunga Raflesia Arnoldi di temukan, bukan hanya itu, di Bengkulu juga terkenal dua puluh dua tempat wisata yang memikat hati. Hal itu menjadi daya tarik tersendiri yang membuat Ayuna memutuskan untuk ikut bersama Tama dan anggota lainnya. Saat ada waktu luang, Tama mengajak Ayuna pergi  ke kebun teh. Menurut warga sekitar, hamparan kebun teh yang hijau akan memanjakan mata siapapun yang melihatnya. Di sana juga ada banyak oleh-oleh khas Bengkulu yang bisa di bawa pulang. Tama dan Ayuna berpikir, jauh-jauh data

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN