Daddy

2033 Kata

Dari Den Haag, mereka pindah ke Leiden. Karena sekalian jalan pulang ke Amsterdam. Sama seperti di Den Haag, mereka tak mampir ke banyak tempat. Di Den Haag, mereka hanya sempat mampir ke tiga tempat, yaitu Majesty of Peace Palace atau disebut juga Istana Perdamaian. Nah istana ini merupakan gedung ikonik yang menampung beberapa institusi penting yang ada di Belanda. Mulai dari Mahkamah Internasional, Akademi Hukum Internasional Den Haag, Pengadilan Arbitrase Permanen, dan juga Perpustakaan Istana Perdamaian. Mereka hanya berfoto ria di sini. Berjalan-jalan sebentar sembari menikmati suasana Den Haag. Membayangkan juga bagaimana para pejabat Indonesia dulu bisa masuk ke wilayah ini. Rasanya pasti keren banget kan? "Gue kalo masuk Hukum keknya gak bakal jadi apa-apa." Maira dan Selina te

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN