Negeri Sakura

1058 Kata

Gayatri membetulkan mantel dan syal yang melilit di lehernya, udara saat ini sangat tidak bersahabat karena sudah memasuki musim digin, dengan menggunakaan sepatu boots Gayatri berjalan menuruni anak tangga, tujuannya saat ini adalah kereta bawah tanah, karena dari tempat tinggalnya saat ini ke kampus cukup jauh dan transportasi tercepat di sana adalah kereta. Sesekali dia membetulkan syal di lehernya. Gayatri menyewa apartement yang berukuran kecil di pinggir kota karena lebih murah uang sewanya, sebagai kompensasinya dia harus berangkat lebih pagi agar sampai di kampus tepat waktu. Bekerja sambil kuliah sangatlah berat terlebih di Negara orang yang tidak dia ketahui sama sekali, bermodal nekat karena ingin jauh dari pria yang dia cintai justru membawa Gayatri menjadi wanita yang lebih

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN