Menggagalkan Penculikan

1551 Kata

"Tidak perlu menggertak, Honey. Semua orang tahu kau tidak akan membiarkan wanitamu tercinta terluka sedikit pun." Rose meletakkan tangan di perut Angeline dan menambah, "Apalagi sampai menyakiti makhluk kecil ini." Nathan menggertakkan gigi. Memang benar apa kata mereka. Posisinya lemah karena Angeline ada di tangan lawan. Dengan pisau yang menempel di leher wanitanya, Nathan tidak akan bisa melakukan banyak hal. "Urusan kami bukan denganmu. Asalkan Gabriel mendengar perkataan Tuan Besar, putrinya akan selamat," kata Jack. "Jangan harap aku akan melepas kalian, b******n!" geram Nathan. "Yeah, of course." Rose terkikik genit. Para pengawal pribadi sudah berjaga di sekeliling pasangan penyandera Angeline. Semua orang menjaga jarak mengikuti pergerakan Rose dan Jack yang berjalan santai

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN