Bersamamu

1150 Kata

“Hebat … hebat sekali,” perkataan itu diiringi dengan tepukan tangan, “Reuni apa ini? Apa maksudmu dengan mengulang semuanya?” Bella berteriak dari arah belakang punggung Cherise, Cherise membalikkan tubuhnya untuk melihat Bella. “Maafkan aku, Bella. Aku mencintai Cherise dan nggak mau membohongi perasaanku lagi. Aku juga nggak mau terus-terusan menyakitimu dengan memalsukan rasa.” Jason berjalan mendekati Bella dan menatap wanita itu dengan pandangan mata bersalah. “Cinta? Kamu cinta dia? Lalu bagaimana denganku? Apa kamu nggak pernah mencintaiku? Kebersamaan kita selama ini hanya sebatas kepura-puraan? Begitu mudahnya kamu memilihnya dan nggak menghiraukan perasaanku!” Bella terisak, ia tidak dapat menahan air matanya untuk keluar dari mata sipitnya. “Bella maafkan aku.” Jason menundu

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN