Lebih Lama Menjalin Hubungan

1367 Kata

Ruangan yang tidak lumayan besar, namun cukup artistik. Ada dua lantai di sana. Dari kedua lantai tersebut, semuanya bernuansa Itali. Seolah memang khusus hanya masakan italia yang ada di sana. Mozania Pasta. Begitulah dua huruf yang tertera di depan tempat ini. Sebuah restoran pasta yang berada di daerah tempat kantor Hanan. Tentu saja, Naya dan Linda sudah duduk di salah satu kursi pelanggan untuk memesan. "Kamu, mau apa?" tanya Linda sambil melihat-lihat menu yang ia baca. "Samakan saja denganmu," jawab Naya. Naya bahkan tidak membuka buku menu yang ada padanya. "Kalau begitu, tolong carbonara spaghetti dengan toping Mozarella, ya," ujar Linda pada pelayan yang mencatat di samping. "Dua soft drink juga," tambahnya. Linda menutup buku menunya. Memberikannya pada pelayan tersebu

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN