RAHASIAKU

2105 Kata

“Ohh.. Gibran Husada dan Bahran Nuswantara, bisa jadi bapak-bapak yang agak berumur tadi. Ada dua orang bukan?” Galang mengonfirmasi pada Rhe. Rhe mengangguk, “Yes..” Galang mengeluarkan ponselnya, lalu mulai mencari mengenai Grup Husada Nuswantara. “Aku baru tahu, banyak obat-obatan yang kita minum ternyata produksi perusahaan grup Husada Nuswantara. Lihat ini Rhe,” Galang memperlihatkan hasil selancar di dunia maya. Rhe tertarik dan membaca beberapa berita. Grup Husada Nuswantara merupakan perusahaan besar di tanah air yang bergerak di bidang kesehatan. Bahkan, laba bruto total Grup Husada Nuswantara mencapai Rp 5,31 triliun per akhir kuartal III tahun 2022, tumbuh dari periode yang sama tahun lalu Rp 3,22 triliun. “Ini luar biasa bukan? Bukan lagi bicara juta atau milyar ta

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN