BAB 49 :: PADA AKHIRNYA

1608 Kata

Suara dentingan sendok, garpu dan piring yang saling beradu seolah menjadi pengiring musik di tengah kebungkaman sepasang suami istri ini. Sesekali wanita yang menjabat sebagai istri dari pria yang tengah melahapkan makanannya itu melirik ke arah suaminya. Ingin berbicara tapi dirinya ragu dan belum siap dengan respond yang akan di berikan oleh suaminya. "Mas.." panggil Rieke yang akhirnya membuka suara. Herry yang sedang mengunyah makan malamnya langsung menatap istrinya tersebut. "Hmm.. Kenapa?" jawab Herry. Rieke meletakkan sendok dan juga garpunya. Tangannya kini saling bertautan. "Fany kabarin aku kalau hari Minggu nanti, Ardan tanding. Gimana.. kalau kit-" Belum selesai Rieke berbicara, Herry yang sudah tahu kemana arah pembicaraan mereka langsung memotong ucapan istrinya itu.

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN