Ingin memeluknya

1649 Kata

    Hari ini adalah hari yang paling mengejutkan bagi Ema.  Bagaimana tidak ia bertemu seorang dokter yang hebat dan sialnya wajah sang Dokter sangat mirip dengan laki-laki yang berada dimasalalunya.  Ema sempat ragu dan takut saat melihat Oliver.  Ia pikir Aron sengaja menyamar untuk mendekatinya dan diam-diam membawa putri mereka mengingat kehebatan Aron yang bisa dengan mudah mencari mangsa mereka yang  merupakan musuh klan Cristopher.     Namun ketika melihat senyum,  gaya dan tingkah laku Oliver membuat Ema yakin jika Oliver bukanlah Aron yang sedang menyamar, membuatnya sedikit lega walaupun sebenarnya ia masih takut melihat wajah yang mirip dengan Aron. Mengingat Aron membuatnya ingat tentang masa lalunya yang kelam.  Hampir setiap hari ia menangis di kamar itu karena Aron Cristoph

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN