Story By Safiiaa
author-avatar

Safiiaa

ABOUTquote
Semoga menginspirasi
bc
Akhirnya Ku Menemukanmu
Updated at Jul 15, 2023, 23:27
Kepergiannya yang tiba-tiba membuatku tertampar dengan kenyataan bahwa di depanku ada dia yang kini menjadi pasangan halalku. Dan disaat aku mampu menerima takdir jodoh yang sudah Allah beri, saat itu pula Allah dekatkan dia yang sejak dulu kunanti. Mungkinkah kami berjodoh?
like
bc
Benih Sang Mantan
Updated at Jun 23, 2023, 07:42
Usaha keras yang dilakukan Narendra untuk meminta restu pada ibunya membuatnya dijodohkan dengan gadis lain. Hal itu pula yang membuat Naraya, kekasih Narendra jatuh sakit dan terpuruk. Sehingga timbullah niat dalam diri Naraya untuk memiliki anak agar keluarga Narendra terpaksa merestui hubungannya.Sebenarnya apa penyebab hubungan mereka tidak direstui? Sungguhkah Naraya benar-benar hamil diluar nikah untuk membuat keluarga Narendra terpaksa merestuinya?
like
bc
Setelah Sepuluh Tahun Pernikahan
Updated at Apr 8, 2023, 17:42
Ujian datang dalam rumah tangga Dewi dan Bima saat memasuki usia sepuluh tahun pernikahan. Dewi terpaksa harus berjuang ditengah keadaan ekonomi yang terpuruk juga kondisi sang suami yang sedang sakit. Namun, ditengah-tengah perjuangan Dewi, ia bertemu dengan kekasih yang meninggalkannya setelah berjanji untuk mengikat janji setia. Akankah Dewi bisa bertahan dengan ujian pernikahannya? Atau ia berpaling dari suaminya untuk bersatu dengan Damar, kekasih dimasa lalu?
like
bc
Terpaksa Berjodoh
Updated at Feb 15, 2023, 22:19
Dinar terpaksa menikah dengan Arya karena kehadiran Sitta yang memporak-porandakan pernikahannya dengan Dhana. Tangis pilu Sitta di depan Ayah Dinar membuatnya mengurungkan pernikahan sang putri, karena bayi dalam rahim Sitta yang merupakan darah daging Dhana. Kehamilan yang direncanakan Sitta berhasil membuatnya memisahkan sepasang calon pengantin itu. Bagaimana kisah mereka selanjutnya? Akankah terungkap siapa ayah bayi itu sesungguhnya? Dan bagaimana nasib pernikahan Dinar dengan Arya?
like